Bazaar Makanan Indonesia di Elmhurst New York
Banyak cara untuk memperkenalkan Indonesia kepada publik AS, salah satunya adalah melalui makanan. Organisasi "Indonesian Food Bazaar", yang dirintis Fefe Anggono, Diaspora Indonesia di New York, menyelenggarakan bazaar makanan Indonesia setiap bulan dan telah berlangsung selama tujuh tahun.
Terkait
Episode
-
Desember 27, 2024
Perumahan Unik Sajikan Pengalaman "Winter Wonderland" Khas New York
-
Desember 20, 2024
Parade Hollywood Jadi Wadah Pembelajaran Budaya Asli Diaspora di AS
-
Desember 19, 2024
Pasar Dadakan Akhir Tahun, Jual Berbagai Hadiah Unik dan Menarik