Badai Harvey Bisa Hambat Pertumbuhan AS
Badai Harvey di Texas, AS memicu naiknya harga bensin dan bisa menghambat belanja konsumen dan pertumbuhan ekonomi untuk sementara waktu. Sulit memprediksi secara tepat seberapa besar Harvey akan menghantam perekonomian AS, tapi pakar ekonomi Texas sangat optimistis akan pemulihan kota Houston.
Episode
-
Januari 08, 2025
Alih Guna Perpustakaan sebagai Pusat Kegiatan Komunitas
-
Januari 07, 2025
Seniwati Ajak Warga Suarakan Pendapat kepada Presiden Amerika
-
Januari 06, 2025
Pejabat Kesehatan Amerika Serukan Label Alkohol Berisiko Kanker
-
Januari 02, 2025
Flu Burung Kembali Mengancam, Bahkan Menular ke Kucing
-
Januari 01, 2025
Melepas Negativitas Tahun Lama, Sambut Tahun Baru