AS Siap Bantu Indonesia Selesaikan Masalah Sampah Laut
Minggu lalu, dalam kunjungannya ke Washington, DC, Menko Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan menemui sejumlah anggota Kongres AS membahas berbagai isu, salah satunya adalah sampah laut. Selengkapnya ikuti laporan reporter VOA, Yuni Salim berikut ini.
Episode
-
Maret 13, 2025
Wajah Toleransi di Kota Seribu Kelenteng
-
Maret 13, 2025
Donald Trump Tepis Ancaman Resesi Ekonomi di Amerika