AS Cabut Fasilitas Bebas Bea Masuk bagi Mali
Para pengrajin di Mali mengeluh karena tidak bisa mengekspor produk mereka ke AS lagi setelah Washington mencabut pemberian fasilitas bea masuk bagi ribuan produk asal Mali. Menurut kalangan pengrajin, pencabutan fasilitas ini menghambat sektor binis dan kerajinan di Mali. Berikut laporan tim VOA.
Episode
-
Januari 02, 2025
Flu Burung Kembali Mengancam, Bahkan Menular ke Kucing
-
Januari 01, 2025
Melepas Negativitas Tahun Lama, Sambut Tahun Baru
-
Desember 31, 2024
Kelompok Relawan Muda Bersihkan Sampah di Pantai Somalia
-
Desember 30, 2024
Pameran Rumah Kue Jahe Meriahkan Nataru di New York
-
Desember 27, 2024
Laporan VOA untuk TVRI: Perayaan Natal di Amerika Serikat