Ajat Sudrajat: Diaspora Indonesia, Pemilik Bisnis Salon di Atlanta, Georgia
- Ariadne Budianto
- Nia Iman Santoso
- Rendy Wicaksana
Ajat Sudrajat, diaspora Indonesia asal Bandung yang menetap di Atlanta, Georgia, tahun 2011, membuka “Eleven Hair Salon”, salon kecantikan kelas atas dengan spesialisasi pada pewarnaan rambut. Dimulai dengan 2 karyawan, Ajat berhasil mengembangkan salonnya hingga saat ini memiliki 10 karyawan.
Terkait
Episode
-
Januari 24, 2025
Ditas Market Tawarkan Kuliner Khas Manado
-
Januari 10, 2025
Kebakaran di Los Angeles, Sejumlah Diaspora Indonesia Terdampak
-
Januari 09, 2025
Menjadi Lansia di Amerika, Bagaimana dengan Diaspora Indonesia?