Rusia Tuduh Pihak Luar Dalangi Serbuan ke Pesawat dari Israel di Bandara Dagestan
Ratusan orang menyerbu bandar udara utama Dagestan, wilayah yang dikuasai Rusia dan masuk ke landasan pesawat, meneriakkan slogan-slogan antisemit dan mencari penumpang yang tiba dalam penerbangan dari ibukota Israel, Tel Aviv, seperti dilaporkan agensi berita Rusia dan berbagai laman media sosial.
Episode
-
Maret 10, 2025
China Bertekad Balas AS Setelah Trump Kenakan Tarif Tambahan
-
Maret 05, 2025
Trump Desak Zelenskyy 'Buat Kesepakatan' Guna Akhiri Konflik