Polisi Gunakan AI untuk Analisis Rekaman Kamera Tubuh Petugas
Para pendukung reformasi kepolisian di AS telah lama berargumen bahwa kamera tubuh yang dikenakan polisi akan membantu mengurangi penggunaan kekuatan yang berlebihan oleh petugas dan befungsi untuk membangun kepercayaan publik. Kini, kamera tubuh polisi dilengkapi dengan perangkat kecerdasan buatan.
Episode
-
Februari 20, 2025
Saipan, Tujuan "Wisata Melahirkan" bagi Perempuan China
-
Februari 07, 2025
Hadapi Kecaman Global, Gedung Putih Klarifikasi Rencana Trump Soal Gaza