PLTA Kakhovka yang Rusak Ancam PLTN Zaporizhzhia di Ukraina
Pejabat Ukraina bersiaga setelah penghancuran PLTA Kakhovka. Banjir dari waduk yang rusak itu mengancam pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN) Zaporizhzhia. PLTN yang diduduki oleh pasukan Rusia selama beberapa waktu itu, menggunakan air dari waduk Kakhovka untuk mendinginkan reaktornya.
Episode
-
Maret 10, 2025
China Bertekad Balas AS Setelah Trump Kenakan Tarif Tambahan
-
Maret 05, 2025
Trump Desak Zelenskyy 'Buat Kesepakatan' Guna Akhiri Konflik