AS Tambah Bantuan Militer bagi Ukraina, Sementara Putin Makin Terisolasi
AS mengumumkan akan mengirimkan bantuan militer tambahan ke Ukraina, termasuk perlengkapan anti-tank dan pertahanan udara. Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy memohon dunia untuk membantu rakyatnya melawan invasi Rusia dan mengatakan amat penting bagi negaranya mempertahankan ibu kota mereka, Kyiv.
Episode
-
November 28, 2024
Dunia Sambut Baik Kesepakatan Gencatan Senjata Israel-Hizbullah
-
November 27, 2024
Forum Global PBB Serukan Perdamaian di Timur Tengah
-
November 26, 2024
Israel dan Hizbullah Saling Serang
-
November 21, 2024
Belum Jelas, Hukuman Trump Dalam Kasus Uang Tutup Mulut