No media source currently available
Pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) telah mengesahkan revisi UU Otsus Papua pada 15 Juli 2021 lalu. Setelah berlangsung hampir 20 tahun, masyarakat diminta tidak melihat dampak Otsus Papua secara hitam-putih.