Stok Habis Hingga “Kurang Praktis”: Perjuangan Masyarakat Mendapat Vaksin COVID-19
Hingga kini, baru 8,7 persen target populasi yang sudah menerima vaksin COVID-19 secara penuh di Indonesia. Untuk mempercepatnya, pemerintah lantas menambah akses vaksinasi melalui berbagai entitas, dari TNI-Polri hingga perusahaan swasta. Namun upaya itu menimbulkan masalah baru di masyarakat.
Episode
-
November 28, 2024
Pemerintah Berencana Turunkan Harga Tiket Pesawat Jelang Liburan Nataru
-
November 27, 2024
Pemerintah Pastikan Pilkada Serentak Siap Dilaksanakan
-
November 26, 2024
PPATK Berharap RUU Perampasan Aset Segera Dibahas dan Disahkan