No media source currently available
Sebuah komisi HAM independen PBB baru-baru ini mengeluarkan teguran keras untuk Sri Lanka. Komisi itu meminta pemerintah negara tersebut mengakhiri kebijakannya yang mengharuskan jenazah korban Covid-19 dikremasi.