No media source currently available
Sejak akhir 2018, organisasi Koalisi Rakyat untuk Keadilan Perikanan (KIARA) telah menyalurkan bantuan ratusan perahu bercadik bagi nelayan terdampak bencana alam gempa bumi dan tsunami di Sulawesi Tengah.