Kementerian Agama menetapkan 20 Mei sebagai batas terakhir untuk menunggu keputusan Arab Saudi soal jadi atau tidaknya penyelenggaraan ibadah haji tahun ini. Batas waktu ini ditetapkan sebagai dasar untuk menilai apakah Indonesia siap mengirimkan calon jemaah haji ke Arab Saudi.