Sekarang ini, ia keliling dunia, menghadiri pemutaran perdana film berjalan di karpet merah dan duduk di panel dengan para astronot, mantan presiden, dan kaum feminis terkenal. Siapakah dia? Seorang perempuan muda yang mampu menggunakan situsnya untuk menghapus stereotip.