Seiring dibukanya kembali akses pendakian ke Gunung Rinjani di Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB), wacana pemisahan pendaki berdasar jenis kelamin sempat muncul. Meski dibatalkan, hal itu membuktikan bahwa konsep wisata halal masih terus mencari bentuknya.