Penelitian Turbin Angin Fleksibel yang Lebih Bertenaga
Pusat Listrik Tenaga Bayu memerlukan turbin angin dengan kipas atau bilah sangat besar untuk bisa membangkitkan daya yang besar pula. Namun bilah besar beresiko bengkok apabila ada angin sangat kencang. Para peneliti di Universitas Virginia, AS mencari cara untuk mengatasinya. Berikut laporan VOA.
Episode
-
November 08, 2024
Usaha Daur Ulang Plastik Ciptakan Lapangan Kerja bagi Pengungsi
-
November 07, 2024
Inflasi Sekedar Melambat, Harga Tetap Tinggi
-
November 05, 2024
Otoritas Pasang Alat Pemantau Kualitas Udara di Sekitar Ibu Kota Kenya