Info Pasar Keuangan dan Bursa Global
- Adriana Sembiring
Kerugian yang dialami saham-saham teknologi ikut menekan pasar ekuitas AS, sementara harga minyak sempat merosot hingga 1,8 persen sebelum kembali naik mendekati harga sebelumnya. Penurunan indeks saham utama juga dipicu oleh ketidakpastian di Washington setelah Menlu Rex Tillerson dipecat.
Episode
-
Februari 24, 2025
Tarif Impor Trump Risaukan Pengusaha China
-
Februari 17, 2025
Media Sosial Trump Alami Kerugian $400 Juta Lebih Tahun Lalu
-
Februari 06, 2025
Saham Google Anjlok Usai Pendapatannya Mengecewakan
-
Januari 31, 2025
Pertumbuhan Ekonomi Amerika Menguat