Di Pearl Harbor, Obama dan Abe Menghapus Luka Perang Dunia II
- Patsy Widakuswara
Presiden Barack Obama dan Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe memberikan penghormatan mereka di Pearl Harbor, pangkalan militer AS di Hawaii yang diserang Jepang 75 tahun lalu sehingga mendorong AS terlibat ke Perang Dunia II. Simak laporan Patsy Widakuswara dan tim VOA dari Washington DC.
Episode
-
Januari 01, 2025
Persiapan Tahun Baru 2025 di Times Square, New York
-
Januari 01, 2025
Marco Rubio, Calon Menlu Trump yang Kritis terhadap Tiongkok
-
Desember 31, 2024
Catatan Kebijakan Jimmy Carter di Indonesia dan Timor Timur