Alat untuk Deteksi Sel-sel Kanker dalam Sampel Darah
- Tony Hotland
Sebuah alat baru berbasis ponsel kini bisa mendeteksi sel-sel kanker dalam sampel darah. Alat ini mudah dibawa kemana-mana sehingga bisa digunakan di daerah-daerah terpencil yang kekurangan peralatan canggih pendeteksi kanker. Ikuti laporannya bersama Tony Hotland dalam Sains dan Kesehatan.
Episode
-
Februari 14, 2025
Aplikasi AI Klaim 99,8% Akurat Deteksi Kanker Kulit
-
Januari 28, 2025
Permintaan akan Instruktur Gym Kian Meningkat
-
Januari 15, 2025
Para Dokter Mengatakan Virus Mirip Flu China Bukan COVID-19
-
Januari 06, 2025
Pameran Teknologi CES, ‘Jendela’ Perkembangan Gawai di AS