Paskah di Amerika (Bagian 3) - Dunia Kita April 2012
Vici dan Vina mengajak pemirsa untuk berkenalan dengan Hellen Rey-Heller, yang mendedikasikan hidupnya untuk menjadi relawan di komunitasnya di Portland, Oregon. Selain itu di akhir segmen ini Vici dan Vina akan menjawab pertanyaan pemirsa yang sudah dilayangkan melalui twitter, facebook maupun email dunia kita.
Episode
-
Januari 22, 2025
Dunia Kita "Our World, My Story": Batik Mendunia!
-
Desember 25, 2024
Dunia Kita "Our World, My Story": Obrolan Kreatif Bersama Pak SBY!
-
November 02, 2024
Dunia Kita "Our World, My Story": Nobar Film Siksa Kubur di Amerika!?