Penembakan di Gedung Angkatan Laut, Washington DC
- Patsy Widakuswara
Drama penembakan terus berlangsung di salah satu Gedung Markas Angkatan Laut di Washington DC. Sedikitnya 12 korban dan seorang tersangka tewas, sementara dua tersangka lainnya diduga masih berada dalam bangunan. Penembakan ini terjadi Senin pagi waktu Washington atau malam waktu Indonesia. Selengkapnya, ikuti laporan reporter VOA Patsy Widakuswara.
Episode
-
Maret 14, 2025
Pembuatan Model 3-Dimensi dari Limbah Plastik
-
Maret 13, 2025
Inflasi di Amerika Melemah ke 2,8%, "Stagflasi" Terhindari?
-
Maret 12, 2025
Tarik Ulur soal Tarif Menekan Pemilik UMKM
-
Maret 11, 2025
Peternak Amerika Terdampak Pembekuan Dana Federal
-
Maret 10, 2025
Insektisida hingga Iklim Menekan Jumlah Kupu-Kupu di Amerika
-
Maret 07, 2025
Galangan Kapal Eropa Topang Perdagangan Gas Rusia