Mampukah Rowhani Perbaiki Hubungan Iran-Barat? - Liputan Berita VOA
Presiden terpilih Iran Hassan Rowhani dipandang sebagai tokoh pro reformasi dan berhasil merebut hati kelompok moderat. Oleh banyak kalangan Rowhani diharapkan mampu membawa angin segar bagi Iran. Bagaimana respon Amerika dan kalangan internasional lainnya atas kemenangan Rowhani ini? Ikuti laporan tim VOA berikut ini.
Episode
-
Maret 08, 2025
Laporan VOA untuk Metro TV: Tarik Ulur Tarif Amerika Serikat
-
Maret 07, 2025
Buka Puasa Antaragama di Gedung Kongres Amerika