Pencetakan Koin Satu Triliun Dolar - Laporan VOA
Amerika Serikat telah menembus plafon utang, atau batas jumlah uang yang bisa dipinjam , senilai 16,4 Triliun dolar. Jika tidak dinaikkan, Washington bisa gagal menunaikan kewajiban kepada kreditor. Kubu Republik di Kongres bersikeras peningkatan plafon utang harus dibarengi dengan langkah pemangkasan defisit, untuk menghindari kebuntuan politik ini. Sempat muncul gagasan unik untuk pencetakan koin sati triliun dolar. Selengkapnya ikuti Laporan VOA bersama Patsy Widakuswara.
Episode
-
November 29, 2024
Kontroversi RUU Senjata Api bagi Korps Keselamatan Jalan Raya Nigeria
-
November 28, 2024
Antre Panjang hingga Badai Salju Tak Surutkan Minat Mudik Thanksgiving
-
November 27, 2024
Mengesampingkan Perbedaan Politik saat Hari Bersyukur Thanksgiving
-
November 26, 2024
Konversi Mobil ke Bahan Bakar Gas di Nigeria Masih Hadapi Kendala
-
November 25, 2024
Jutaan Warga Kota New York ‘Siaga Kekeringan’ Karena Waduk Kurang Air
-
November 22, 2024
Aplikasi Ponsel untuk Melacak Migrasi Burung di Kenya