Kepemilikan Mobil Indikasi Bertambahnya Kelas Menengah - Laporan VOA
Jumlah kepemilikan mobil naik tajam di negara berkembang dan menjadi pertanda bertambahnya kelas menengah. Karenanya analis di Amerika yakin hal ini akan mendorong pertumbuhan ekonomi dunia. Tapi, Dana Moneter Internasional (IMF) tampak akan menurunkan proyeksi pertumbuhan global akibat masih berlarutnya ketidakpastian di Eropa dan AS.
Episode
-
Maret 11, 2025
Peternak Amerika Terdampak Pembekuan Dana Federal
-
Maret 10, 2025
Insektisida hingga Iklim Menekan Jumlah Kupu-Kupu di Amerika
-
Maret 07, 2025
Galangan Kapal Eropa Topang Perdagangan Gas Rusia