Warga Etnis Yazidi Belum Mau Berekonsiliasi dengan Warga Arab Pascaserangan ISIS
Tanda-tanda pemulihan di Sinjar, Irak, mulai tampak. Namun, hampir semua orang masih menyimpan trauma pascaserangan ISIS pada 2014. Warga etnis Yazidi yang kembali ke kampung halaman mereka mengatakan tidak akan terbuka untuk berekonsiliasi dengan tetangga Arab mereka hingga keadilan ditegakkan.
Episode
-
Maret 10, 2025
China Bertekad Balas AS Setelah Trump Kenakan Tarif Tambahan
-
Maret 05, 2025
Trump Desak Zelenskyy 'Buat Kesepakatan' Guna Akhiri Konflik