Penangan kasus kekurangan gizi (wasting) perlu menjadi prioritas selama masa pandemi. UNICEF memprediksi, pandemi Covid-19 meningkatkan jumlah kasus stunting akibat wasting.
Reporter VOA Yoanes Litha menyampaikan laporan selengkapnya dari Palu, Sulawesi Tengah.