Parlemen Eropa Nyatakan Rusia Sebagai Negara Pendukung Terorisme
Parlemen Eropa hari Rabu (23/11) meloloskan resolusi yang menyatakan Rusia sebagai negara pendukung terorisme, merujuk pada serangan militer Rusia terhadap sasaran-sasaran sipil seperti infrastruktur energi, rumah sakit, sekolah dan tempat penampungan; yang jelas melanggar hukum internasional.
Episode
-
Januari 03, 2025
FBI: Tersangka Serangan Teroris di New Orleans Anggota ISIS
-
Januari 01, 2025
WNI di Suriah Sambut 2025 dengan Penuh Optimisme
-
Januari 01, 2025
Dunia Sambut Tahun Baru 2025
-
Januari 01, 2025
Mengenal Pam Bondi, Kandidat Jaksa Agung AS Pilihan Trump