No media source currently available
Menyusul pelaksanaan kuliah secara daring mulai Senin, 16 Maret 2020, Rektor UGM mengeluarkan surat edaran tanggap darurat virus corona. Kampus itu, kini dalam status awas. Reporter VOA, Nurhadi Sucahyo melaporkan dari Yogyakarta.