No media source currently available
Untuk keenam kalinya Indonesia terpilih menjadi anggota Dewan HAM PBB. Indonesia boleh bangga dengan pencapaian dan pengakuan dunia itu, tetapi banyak pengamat menilai sedianya Indonesia membenahi rumah sendiri terlebih dahulu.