Sejauh Mana AS Terlibat dalam Konflik Irak melawan ISIS
Pasukan Irak dan Peshmerga Kurdi mengklaim telah merebut kembali bendungan strategis di Mosul dari milisi Negara Islam Irak & Suriah (ISIS). Pembebasan bendungan ini terlaksana berkat serangan udara Amerika. Sejauh mana AS akan kembali terlibat konflik di Irak dilaporkan tim VOA dari Washington D.C.
Terkait
Episode
-
Maret 08, 2025
Laporan VOA untuk Metro TV: Tarik Ulur Tarif Amerika Serikat
-
Maret 07, 2025
Buka Puasa Antaragama di Gedung Kongres Amerika
-
Maret 06, 2025
Nasib Komitmen Transisi Energi Indonesia di Bawah Trump