Persaingan antar Supermarket Memanas setelah Banting Harga Amazon
Saham jaringan-jaringan supermarket seperti Costco dan Kroger tertekan setelah raksasa ritel Amazon melakukan gebrakan di supermarket organik miliknya, Whole Foods. Amazon berupaya menghapus kesan mahal Whole Foods yang namanya dipelesetkan menjadi "Whole Paycheck" alias menghabiskan seluruh gaji.
Terkait
Episode
-
Februari 24, 2025
Inflasi Kembali Menguat, Apa yang Bisa Dilakukan Trump dan the Fed?
-
Februari 17, 2025
Inflasi Kembali Meningkat, Warga Bepekerjaan Ganda Terdampak
-
Februari 10, 2025
Inflasi Kembali Mengancam, The Fed Urung Turunkan Suku Bunga?
-
Februari 03, 2025
Soal Suku Bunga, Federal Reserve Masih "Wait and See"
-
Januari 27, 2025
Macet Berkurang Imbas Mobil Wajib Bayar Masuk Kota New York