Perpustakaan Inovatif di Washington DC
Berbeda dengan perpustakaan pada umumnya, West End Library punya pendekatan unik. Pengunjung diperbolehkan ngobrol, bahkan makan dan minum sambil menikmati aneka fasilitas modern seperti pencetak 3 dimensi. Mari berkunjung ke perpustakaan inovatif ini bersama tim VOA di Washington DC.
Episode
-
Desember 27, 2024
Perumahan Unik Sajikan Pengalaman "Winter Wonderland" Khas New York
-
Desember 20, 2024
Parade Hollywood Jadi Wadah Pembelajaran Budaya Asli Diaspora di AS
-
Desember 19, 2024
Pasar Dadakan Akhir Tahun, Jual Berbagai Hadiah Unik dan Menarik