No media source currently available
Entah sengaja atau keceplosan, komentar sejumlah anggota DPR beberapa waktu terakhir benar-benar mengejutkan. Mulai soal makan uang haram, bagi-bagi duit, hingga sarung Pertamina. Rakyat seolah sedang diperlihatkan wajah asli para wakilnya.