Meski Hadapi Tekanan, Indonesia Tetap Undang Rusia Dalam KTT G-20
Menkeu RI Sri Mulyani Indrawati menegaskan Indonesia akan tetap mengundang Rusia ke KTT G20, dalam wawancara eksklusif dengan VOA di Washington, D.C. Sri Mulyani juga katakan bahwa Indonesia – yang kini sedang memegang jabatan presidensi G20 – terus melakukan konsultasi dengan semua anggota.
Episode
-
Maret 15, 2025
Ummah Market Supermarket Halal Modern di AS
-
Maret 14, 2025
Protes Kelompok Yahudi di Trump Tower Berujung Penahanan