Warga Sekitar Penambangan Bitcoin di AS Keluhkan Polusi Suara
Bitcoin dan mata uang kripto lain sedang dalam sorotan setelah tiba-tiba kolapsnya bursa kripto raksasa FTX. Tapi satu hal terkait kripto yang lebih lama mengundang sorotan di sebagian AS adalah proses penambangannya dengan ribuan komputer, yang dituding warga sekitar menimbulkan polusi suara.
Episode
-
Februari 28, 2025
Pemanfaatan Limbah Kaca untuk Produk Kerajinan
-
Februari 27, 2025
Pro dan Kontra Rencana Penghapusan Uang Koin Satu Sen
-
Februari 25, 2025
Jurnalis Pengecek Fakta Perangi Informasi Palsu di Burkina Faso
-
Februari 21, 2025
Chicago Auto Show Tampilkan Mobil Listrik Serupa Mobil Bensin