No media source currently available
Salah satu tantangan terbesar yang dihadapi pemerintah dalam perlindungan warga Indonesia di luar negeri adalah pendataan. Peran diplomat perempuan dinilai sangat signifikan dalam upaya perlindungan warga Indonesia di luar negeri ini