Pemerintah Pusat dan Jawa Timur Fokuskan Penurunan Angka Kasus Corona
- Petrus Riski
Berbagai upaya dilakukan untuk menurunkan angka kasus corona di Jatim, yang menempati urutan teratas secara nasional. Kementerian BUMN menyerahkan bantuan obat Avigen untuk mempercepat penyembuhan pasien, Pemprov Jawa Timur merumuskan sistem satu pintu untuk rujukan pasien corona di rumah sakit.
Episode
-
Februari 27, 2025
Galang Dana untuk Palestina, Kemlu RI Targetkan Hingga Rp 3,2 Triliun