Pembangunan PLTA Batang Toru, Siapa yang Terkena Dampak Negatif dan Dirugikan?
Pembangunan PLTA Batang Toru terus menuai pro dan kontra. Ada dampak positif bagi warga dengan pembangunan proyek berkapasitas 510 MW tersebut. Namun, dampak negatif PLTA tersebut juga tidak kecil karena warga dan spesies endemik paling langka di dunia – orangutan Tapanuli – akan jadi korbannya.
Episode
-
Maret 07, 2025
Indonesia Alami Deflasi Tahunan Lagi Setelah 25 Tahun
-
Maret 06, 2025
Menengok Gerakan Aktivisme Mahasiswa Masa Kini