Ratusan pemberontak bersenjata menyerang kamp penjaga perbatasan di Ukraina timur, Senin (2/6), sementara para pemberontak dijanjikan selamat jika menyerahkan basis dan senjata mereka.
Pasukan Ukraina Balas Serangan Separatis Pro-Rusia

1
Tentara penerjun payung Ukraina duduk di atas tank saat bergerak menuju Slovyansk (2/6). (AP/Efrem Lukatsky)

2
Seorang anggota batalion pertahanan diri "Donbass" sedang berlatih di markas Pasukan Nasional Ukraina, dekat Kyiv (2/6). (Reuters/Valentyn Ogirenko)

3
Tentara penerjun payung Ukraina menetapkan posisi di Slovyansk, Ukraina (2/6). (AP/Efrem Lukatsky)

4
Tentara penerjun payung Ukraina menetapkan posisi di Slovyansk, Ukraina (2/6). (AP/Efrem Lukatsky)