Kasus orang yang terjangkit virus corona (PDP) kembali bertambah sebanyak 65 orang, Senin (23/3). Untuk itu pemerintah kembali mengingatkan masyarakat untuk melakukan berbagai tindakan pencegahan agar peningkatan kasus ini bisa ditekan. Termasuk diantaranya dengan social distancing.