Pameran seni Venice Biennale 2013, dibuka untuk umum mulai 1 Juni 2013 sampai 24 November 2013, ingin menangkap dunia seni "tak beraturan" dengan ragam visual dan suara yang kaya. Pameran seni non-komersial terbesar di dunia ini memperlihatkan karya seni dari lebih dari 150 seniman dari 88 negara, yang dipamerkan di seluruh kota.
Pameran Seni 'Tak Beraturan' di Venice

5
Instalasi seni berjudul "Music for silence" dari seniman Kanada Shary Boyle. (Reuters/Stefano Rellandini)

6
Foto-foto bertema "non-kreasi" karya fotografer terkemuka asal Ceko, Josef Koudelka.(Reuters/Stefano Rellandini)

7
Instalasi seni berjudul "Triple point" karya seniman AS Sarah Sze. (Reuters/Stefano Rellandini)

8
Seniman China Miao Xiaochun berpose dekat karya instalasi seninya yang berjudul "Transfiguration". (Reuters/Stefano Rellandini)