Foto-foto menarik dari berbagai belahan dunia.
9 Oktober 2016

1
Foto udara menunjukkan letusan gunung berapi Aso, di Aso, Kumamoto, Jepang barat daya (foto: Kyodo).

2
Petani Belgia Mathias Willemijns berpose bersama labu raksasa yang menjadi juara dalam kejuaraan labu terberat di Ludwigsburg, Jerman barat daya dengan rekor dunia baru seberat 1.190,5 kilogram.

3
Sebuah truk terendam air setelah badai Matthew melanda kota Lumberton, North Carolina.

4
Para ahli forensik melakukan investigasi di lokasi di mana pesawat-pesawat koalisi pimpinan Saudi mengebom warga yang menghadiri acara pemakaman di Sana'a, Yaman.