31 Oktober 2013
![Sebuah gambar rencana patung "Unity" yang akan dibangun di kota Gujarat, India yang tingginya sekitar dua kali lipat dari Patung Liberty di New York.](https://gdb.voanews.com/eb2cc073-4bab-456d-a566-12edb9e96f0e_w1024_q10_s.jpg)
6
Sebuah gambar rencana patung "Unity" yang akan dibangun di kota Gujarat, India yang tingginya sekitar dua kali lipat dari Patung Liberty di New York.
![Seorang pria etnis Uighur duduk dengan tongkatnya di kota Turpan, provinsi Xinjiang, China.](https://gdb.voanews.com/6cd01c80-9c5b-42b2-a4e2-abd955f7afca_w1024_q10_s.jpg)
7
Seorang pria etnis Uighur duduk dengan tongkatnya di kota Turpan, provinsi Xinjiang, China.
![Pengunjuk rasa Italia bentrok dengan polisi anti huru-hara selama demonstrasi menuntut perumahan yang terjangkau di kota Roma.](https://gdb.voanews.com/bb72c130-65ff-4fd4-b3e7-a2a90e31afb2_w1024_q10_s.jpg)
8
Pengunjuk rasa Italia bentrok dengan polisi anti huru-hara selama demonstrasi menuntut perumahan yang terjangkau di kota Roma.
![Seorang penumpang menunggu kereta api di sepanjang platform stasiun kereta Atocha, selama pemogokan pekerja kereta di Madrid, Spanyol.](https://gdb.voanews.com/0504b904-76f5-4567-9231-d965b7b6f26d_w1024_q10_s.jpg)
9
Seorang penumpang menunggu kereta api di sepanjang platform stasiun kereta Atocha, selama pemogokan pekerja kereta di Madrid, Spanyol.