Foto-foto menarik dari berbagai belahan dunia.
13 November 2016

1
Bulan purnama "supermoon" terlihat di belakang kereta gantung di London, Inggris.

2
Bulan purnama "supermoon" terlihat di belakang patung pendiri Uni Soviet, Vladimir Lenin, di Baikonur, Kazakhstan.

3
Cabang-cabang pohon diselimuti es saat hujan beku di Yakhroma, utara Moskow, Rusia.

4
Pemandangan gletser 'Taylor' dekat stasiun penelitian AS 'McMurdo' di Antartika, Kutub Selatan.