No media source currently available
Uni Eropa secara resmi memulai program vaksin virus corona untuk 27 negara anggotanya pada Minggu (27/12). Namun, Jerman sudah memberi suntikan pertamanya sehari lebih awal, hanya beberapa jam setelah menerima kiriman vaksin pertamanya.