Jutaan pemilih mulai memberikan suara mereka di seluruh penjuru Myanmar dalam apa yang disebut pemilu pertama yang cukup bebas dalam seperempat abad terakhir. Sekitar 30 juta orang diperkirakan memberikan suaranya pada hari Minggu (8/11) untuk memiih lebih dari 6.000 kandidat yang akan menduduki DPR dan DPD.
Myanmar Selenggarakan Pemilu Bersejarah

1
Para pendukung partai Liga Nasional Myanmar untuk Demokrasi (NLD) merayakan hasil pemilihan umum yang ditempel di luar kantor pusat partai di Yangon, Myanmar (9/11). (AP/Gemunu Amarasinghe)

2
Pemimpin partai Liga Nasional Myanmar untuk Demokrasi (NLD), Aung San Suu Kyi, berpidato bersama patron partai Tin Oo dari balkon kantor pusat partainya di Yangon, Myanmar (9/11). (AP/Mark Baker)

3
Seorang penjual koran memperlihatkan koran lokal di sebuah jalan di Yangon, Myanmar (9/11).(Reuters/Soe Zeya Tun)

4
Pendukung Liga Nasional untuk Demokrasi Myanmar (NLD) bersorak saat menyaksikan hasil pemilu di luar markas NLD Yangon, Myanmar, 8 November 2015.