Sebuah perusahaan daur ulang di Rusia menyoroti masalah di negara itu dengan membuka museum sampah. Museum di St. Petersburg ini mengajak pengunjung melewati setiap tahap proses pengolahan sampah untuk mendorong mereka bertindak dengan lebih bertanggung jawab. Berikut laporan Tim VOA.