Menlu AS: Israel Harus Berbuat Lebih Banyak untuk Tingkatkan Bantuan Kemanusiaan ke Gaza
Menlu AS mengatakan Israel harus berbuat lebih banyak untuk meningkatkan aliran bantuan kemanusiaan ke Jalur Gaza. Ia menyatakan akan menggunakan lawatannya ke Timur Tengah, yang ketujuh sejak perang Israel-Hamas dimulai pada Oktober, untuk menyampaikan permasalahan itu kepada para pemimpin Israel.
Forum