Foto-foto hari ini dari berbagai belahan dunia.
15 Mei 2018
1
Ibu dari bayi Leila al-Ghandour (tengah), bayi Palestina usia 8 bulan yang meninggal akibat menghirup gas air mata pasukan Israel saat terjadi bentrokan di Gaza, memeluk jenazah putrinya di rumah sakit Shifa, Gaza City, Jalur Gaza.
2
Dubes AS untuk PBB Nikki Haley, tampak meninggalkan ruang pertemuan, saat Dubes Palestina Riyad Mansour, bersiap memberikan pidato pada pertemuan para anggota DK PBB di New York.
3
Siluet tanaman dandelion terlihat dengan latar belakang matahari yang akan terbenam di kota Sieversdorf, Jerman.
4
Aliran lahar terlihat saat letusan gunung Kilauea, di pinggiran kota Pahoa, Kepulauan Hawaii, AS.